Hasil OSN SD 2013 tingkat Propinsi

Pelaksanaan OSN SD Tingkat Propinsi telah dilaksanakan pada tanggal 8 – 10 April 2013 dan akan diumumkan pada 22 April 2013. Namun kenyataannya hingga tanggal 28 april 2013 pengumuman tak kunjung keluar.

Namun Alhamdulillah 27 sore, kami mendapat kabar Diknas pusat sudah mengirim daftar pemenang masing-masing Propinsi ke Diknas Pendidikan Propinsi masing-masing.

Berikut daftar pemenang yang kami terima via sms untuk wilayah Propinsi Jawa Timur :

Matematika

1. Rahmat F. A kab. Gresik

2. Ahmad Ghozi kab. Jember

3. Afgantar Gemilang Kab. Lumajang

IPA

1. Danial H. A kab. Gresik

2. Candra FWA kab. Nganjuk

3. M. Rizki kab. Blitar

Untuk Propinsi yang lain sbb :

Lampiran I SK_IPA #1Lampiran I SK_IPA #2Lampiran I SK_IPA #3Lampiran I SK_IPA #4Lampiran II SK_Mat #1Lampiran II SK_Mat #2Lampiran II SK_Mat #3Lampiran II SK_Mat #4

Selamat kepada pemenang … !!! Bravo Lumajang

Mohon maaf, kami mendapat masukan untuk wilayah Sumatra Utara ada perubahan peringkat. untuk itu wilayah Sumatra Utara bisa menghubungi Dinas Propinsinya untuk peringkat yang baru. (Terima kasih untuk yang sudah memberikan masukan)

39 comments on “Hasil OSN SD 2013 tingkat Propinsi

  1. Kita sebagi pembimbing merasa ga enak, krn trus di tanya sama siswa dan wali murid. Koq bisa ga pasti gini ya….kpn maju nya engkau wahai indonesia…

  2. Kalau sudah pengumuman hasil osn SD nya, mohon segera di informasikan disini ya pak. Kami tunggu beritanya. makasih

  3. Hahahaa…via sms. Zaman sdh secanggih ini diknas msh pake sms buat kbri instansi. Terkesan sangat ditutup-tutupi. Jadi utk apa lembar jawaban di kirim ke jkt, dikoreksi disana trus pengumuman nya per provinsi via sms. Segitu dipersulitnya birokrasi……TEPOK JIDAT……

  4. kenapa hanya lewat sms, kan bisa pakai email….shg kita sebagai pembimbing bisa tahu peringkat siswa yang kita bimbing, trims infonya.

  5. tq infonya tp kok surat resmi dr diknas blm turun sih pdhlkan itu sk nya tgl 24 april y ini sdh tgl 2 mei

  6. kalo lulus dari tingkat provinsi ke Nasional.. biaya akomodasi siswa nya ditanggung siapa yah?
    need info nih.. salam!

  7. semalam saya dapat sms dari provinsi, katanya OSN SD tk Nasional diundur. bagaimana dengan daerah yang lain? mohon informasinya karena tidak ada surat resmi dari nasional.

    • Iya, kami juga dapat info demikian dari Dinas P&K Propinsi bahwa jadwal OSN diundur. Hanya waktunya belum ada khabarnya

Tinggalkan Balasan ke anita Batalkan balasan